RF
EZ Fitness Menawarkan Kemudahan Untuk Menjalani Gaya Hidup Sehat

EZ Fitness Menawarkan Kemudahan Untuk Menjalani Gaya Hidup Sehat

20 Jul 2022
628x

Memiliki kebiasaan gaya hidup dan pola hidup yang lebih sehat, baik secara fisik maupun psikis dengan cara yang menyenangkan adalah impian banyak orang. Terlebih pada masa pandemi covid-19 yang seperti saat sekarang ini yang belum seratus persen hilang dari kehidupan kita, telah membuat sadar banyak orang betapa pentingnya pola dan gaya hidup sehat.  

Meningkatnya kesadaran tentang pola dan gaya hidup sehat telah memotivasi banyak orang untuk lebih giat berolah raga. Untuk memenuhi kebutuhan dari banyak orang terhadap gaya hidup dan pola hidup yang membuat tubuh prima dan juga sehat, Gold,s Gym telah meluncurkan EZ Fitness.

Mengusung tema Group Exercise Network pertama di Indonesia, EZ Fitness bertujuan memenuhi kebutuhan masyarakat memiliki tubuh yang prima dan sehat. Jeffery Lee, selaku CEO Gold’s Gym Indonesia mengatakan EZ Fitness membuka akses bagi masyarakat untuk menerapkan pola hidup sehat melalui tagline #MORECLASSES, # TOPINSTRUCTOR dan #PAYASYOUGO.

  • More Classes, adalah workout yang menghadirkan kelas-kelas menarik.
  • Top Instructor, adalah dukungan dari para instukstur yang telah mempunyai sertifikat serta berpengalaman.
  • Pay As You Go adalah program yang mmberikan kebebasan para calon member mengikuti kelas tanpa komitmen yang artinya hanya bayar saat mengikuti kelas saja.

“ ini merupakan langkah yang selaras dengan misi kami menjawab kebutuhan masyarakat akan gaya hidup sehat” ujar Jeffrey Lee saat launching EZ Fitnes by Gold’s Gym pada bulan Juni 2022 lalu. Menurut Jefferey ada empat pilar utama yang menjadi basis dari kelas yang di hadirkan EZ Fitness , yaitu : EZ Move, EZ Shape, EZ Pump, dan EZ Zen.

“Beragam kelas di sesuaikan dengan kebutuhan calon member, seperti Zumba, Cardio Dance, Pound, Les Mills Body Pump, Hot Yoga dan lain nya,” ujar Jeffrey. Harga yang di tawarkan pun termasuk cukup ramah di kantong alias murah. Untuk satu kali mengikuti kelas, calon member cukup membayar tidak lebih dari seratus ribu rupiah. Dengan harga tersebut EZ Fitnes dapat dikatakan sebagai tempat Fitness murah dengan fasilitas kelas yang lengkap dan juga memiliki instruktur yang bersertifikasi. Dengan hal tersebut EZ Fitness Powered by Golds Gym ingin menyampaikan bahwa kelas olahraganya mudah di jangkau dan dengan harga yang bersahabat.

Selain itu, EZ Fitness hadir dengan fasilitas yang sangat lengkap dan aman di 14 club Gold’s Gym seluruh Indonesia dengan di dampingi lebih dari 180 instruktur yang bersertifikasi dan pengalaman. Untuk para calon member dapat dengan mudah melihat kelas yang tersedia dan dapat melakukan fast booking dengan cara menscan QR code di lokasi Gym atau dengan mengunjungi web nya di www.ezfitness.co.id. Yuk tunggu apalagi, mari kita memulai menjalani gaya hidup sehat dengan kemudahan yang di tawarkan oleh EZ Fitness by Gold’s Gym.

Berita Terkait
Baca Juga:
Cara Memilih Jasa Buzzer Profesional dan Terpercaya Untuk Bisnis

Cara Memilih Jasa Buzzer Profesional dan Terpercaya Untuk Bisnis

Bisnis      

13 Des 2022 | 599


Pada tahun 2019 Buzzer menjadi salah satu istilah yang cukup popular pasca pemilu. Pada saat itu politik membajiri sosial media dengan berbagai isu politik. Akan tetapi tahukah Anda jika ...

Beberapa Jenis Baju Leher Wanita

Beberapa Jenis Baju Leher Wanita

Fashion      

20 Mei 2020 | 1712


Wanita memang dalam memilih pakaian tidak sama dengan pria. Ketika wanita sudah memburu pakaian yang akan dibeli maka akan dangat lama sekali. Hal ini dikarenakan model atau jenis pakaian ...

Popularitas Brand

Tren dan Inovasi dalam Meningkatkan Popularitas Brand di 2025

Bisnis      

3 Maret 2025 | 20


Dalam dunia pemasaran yang terus berkembang, popularitas brand menjadi salah satu indikator kunci keberhasilan sebuah perusahaan. Memasuki tahun 2025, banyak tren dan inovasi yang muncul ...

Social media

Monitoring Media Sosial tanpa Melanggar Privasi: Apa yang Perlu Diperhatikan

Bisnis      

11 Maret 2025 | 18


Di era digital yang serba cepat ini, media sosial menjadi platform penting bagi individu dan organisasi untuk berkomunikasi, berbagi informasi, serta membangun hubungan. Namun, dengan ...

Hal-Hal yang Perlu Dipersiapkan Sebelum Membeli Mobil di Dealer Mobil

Hal-Hal yang Perlu Dipersiapkan Sebelum Membeli Mobil di Dealer Mobil

Tips      

2 Agu 2021 | 798


Memiliki sebuah kendaraan sekarang ini sudah menjadi sebuah kebutuhan. Apalagi bagi Anda yang dinamis, tinggal dan bekerja dengan jarak yang cukup jauh. Karena mobilitas yang tinggi menjadi ...

Cara Baru Beriklan Dengan Aplikasi Soorvei

Cara Baru Beriklan Dengan Aplikasi Soorvei

Bisnis      

1 Okt 2020 | 783


Total belanja iklan nasional tahun 2018 mencapai 145T, sedangkan tahun 2019 mencapai 181T. Meskipun pada tahun 2020 belanja iklan dipastikan turun karena pandemic covid-19 menarik bahwa ...

Copyright © PondokPromosi.com 2018 - All rights reserved